Kamis, 12 November 2015

Printout tabel tidak rata pada Printer Epson LX300+ / LQ2180

Printout tabel tidak rata pada Printer Epson LX300+ / LQ2180

Bagaimana mengatasi printout tabel yang tidak sempurna ( tidak rata / garis tidak lurus dari atas ke bawah ) pada printer Epson LX300+ series dan Epson LQ2180 Hal ini terjadi karena ada perubahan pada setting Bios, dimana pada printer seri ini tidak ada Dip Switch yang disediakan untuk mengaturnya kembali. Berikut Tips nya
1. Pastikan Printer dalam keadaan mati
2. Tekan Tombol Pause....
3. Dengan tetap menekan tombol pause,Hidupkan Printer
4. Setelah berbunyi biip, lepaskan tombol pause dan Masukkan Kertas....Printer akan mencetak Petunjuk untuk mensetting posisi garis dengan melihat kombinasi nyala LED
5. Masukkan Kertas Lagi ( Printer akan mencetak Garis untuk mensetting ) 6. Pilihlah pisisi garis yang paling sempurna / lurus ( tidak bergeser ke kanan atau ke kiri dengan menekan tombol LF/FF
 7. Masukkan kertas lagi.....(Printer akan mencetak pisisi garis lagi)
8. Seperti langkan no 6 pilihlan posisi garis yang paling sempurna
9. Matikan Printer
10 . Hidupkan printer....
seharusnya printer bisa mencetak tabel dengan sempurna.... Jika langkah ini sudah dilakukan tetapi hasil cetakan tabel tidak sempurna ( Masih bergeser ke kanan atau ke kiri ) berarti ada kerusakan tambahan yaitu Ring pada Printhead yang sudah Aus dan harus diganti. Selamat mencoba.

sumber http://manna-comp.blogspot.co.id/2013/02/printout-tabel-tidak-rata-pada-printer.html

Artikel Terkait ok



Tidak ada komentar:

Posting Komentar